PANGKEP - Ketua Relawan Kolaborasi Sekertariat Indonesia ( KSI ) Kabupaten Pangkep H. Muhammad Ali Fikri, MSi di dampingi Ratna Sari Lohi S.Pd M.Hum saat ditemui di sekretariat SKI Pangkep Minggu (29/10/2023)
Ali Fikri mengatakan bahwa Kami tim relawan SKI cabang Kabupaten Pangkep siap berjuang untuk memenangkan Anis - Muhaimin sebagai Presiden RI pada Pilpres 2024.
Menurutnya bahwa pasangan calon Presiden RI yang diusung dari Partai Nasdem, PKS dan PKB sangat tepat untuk menahkodai RI untuk priode 2024 - 2029.
" Indonesia saat ini sangat tepat di pimpin seperti pasangan Anis - Muhaimin" ujarnya.
Baca juga:
Tony Rosyid: Berebut Warga NU
|
Untuk itu Ketua SKI Cabang Pangkep sangat optimis dan berharap kepada masyarakat Pangkep khususnya untuk bersatu, satukan pilihan pasangan Anis - Muhaimin pada Pilpres 2024. ( Herman Djide)